Pada Senin 9 November 2020, lab meeting pagi jam 7-9 diisi dengan presentasi dari mahasiswa master tahun pertama Nenni dengan judul “Desain Material Anoda Baterai Ion Sodium Berbasis Graphene Nanoribbon” dengan pembimbing Dr. Ganda dan Dr. Ganes.
Buku kumpulan pengetahuan dan hasil riset selama lebih dari 20 tahun dari grup Prof. Yoshizawa (Kyushu University) berkolaborasi dengan grup Prof. Hermawan (ITB) telah terbit. Dalam buku ini, lab CMD berkontribusi dua (2) buah chapter yang membahas konversi metan dengan
Publikasi terbaru hasil kolaborasi lab proses dan komputasi material TF ITB berjudul “Tunable Concave Surface Features of Mesoporous Palladium Nanocrystals Prepared from Supramolecular Micellar Templates” telah terbit di ACS Applied Surfaces and Interfaces (IF = 8.758).